Supaya dapur terkesan bersih dan ceria, dekorasi bernuansa merah muda bisa jadi pilihan terbaik. Sebagai inspirasi, kamu bisa meniru sejumlah gambar desain dapur pink seperti di bawah ini!
Tidak sembarang warna bisa dikombinasikan dengan warna pink. Jika berencana mendekorasi interior rumah, kamu harus menyesuaikan keselarasan perpaduan warna pink seperti yang akan dibahas di artikel ini.
Terinspirasi membuat kamar tidur anak dengan tema Hello Kitty? Yuk, simak 7 dekorasi kamar Hello Kitty yang cantik di sini! Kira-kira si kecil suka yang mana, ya?
Kamu berencana mengecat ulang rumah dengan warna yang baru? Sebelum mulai mengecat, yuk ikuti kuis ini untuk mengetahui warna rumah yang paling cocok dengan kepribadian kamu!
Ada banyak cara untuk mengubah desain ruang tamu menjadi lebih bernuansa ceria. Salah satunya adalah dengan menambahkan warna pink pada dekorasi ruang tamu. Tertarik?