Melakukan program Diet memang bukan hal yang mudah, mungkin salah satu dari kamu sudah coba berbagai cara agar program diet kamu berhasil. Dan kebanyakan factor mengapa kamu mungkin selalu gagal dengan program diet karena cepat menyerah dan tidak taat dalam mematuhi peraturannya. Harus diingat kalau mau melakukan diet tentunya harus disertai dnegan olah raga