Karena memiliki nilai seni tinggi, sebuah lukisan bisa dihargai hingga triliunan rupiah. Jika tidak percaya, yuk tengok harga sejumlah lukisan termahal di dunia berikut ini!
Lukisan Yesus Kristus karya Leonardo da Vinci kini menjadi lukisan termahal di dunia.