Rumah mewah yang berlokasi di pusat kota atau di area pegunungan mungkin banyak dijumpai. Namun, bagaimana jika rumah mewah di dalam sirkuit? Penasaran? Baca ulasan berikut!
Sebuah rumah unik dijual dengan harga yang sangat tinggi, yakni Rp3,9 miliar! Padahal, rumah tersebut bentuknya tipis banget. Namun, saat melihat bagian dalamnya ternyata…