Kian berkembang, Cibubur kini semakin dilirik masyarakat untuk dijadikan tempat tinggal. Harga rumah di kawasan ini sudah tergolong tinggi, namun Anda ternyata masih bisa menemukan hunian Rp450 juta-an di CitraLand Cibubur. Tergolong murah, namun fasilitas yang ditawarkan berkelas premium.