Kamu ingin merenovasi rumah subsidi karena tidak puas dengan bentuknya saat ini? Kalau begitu, kamu harus paham tips renovasi rumah subsidi yang benar agar tidak menyalahi aturan!
Perumahan subsidi di Purwakarta menjadi salah satu cara untuk mewujudkan mimpi kamu memiliki rumah sendiri. Berikut daftar hunian yang bisa kamu beli melalui skema kredit.
Baru-baru ini, Ketua Umum DPP REI melontarkan ancaman kepada Kementrian PUPR. Ia menegaskan bahwa anggotanya akan menurunkan kualitas bangunan jika keputusan kenaikan harga rumah subsidi tidak kunjung terbit. Berikut informasi selengkapnya!
PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) siap menawarkan opsi baru dalam pemilikan rumah bagi masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) berupa skema sewa beli. Begini caranya!
Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan bahwa masyarakat lebih memilih membeli rokok daripada kebutuhan lainnya. Jika dibandingkan beli rokok atau rumah subsidi, kira-kira pilih mana?
Tahukah kamu, kini data pengembang rumah subsidi dibuat terpusat dalam sistem informasi SiKumbang. Jika belum diisi, pengembang tidak akan bisa menjual produk mereka. Ini dia penjelasan selengkapnya!
Membeli rumah subsidi bisa jadi jawaban bagi para milenial yang ingin memiliki hunian murah di usia muda. Namun, jangan abaikan perihal fasilitasnya. Yuk, ketahui beragam fasilitas perumahan subsidi lewat artikel berikut ini!
Ukuran dapur mungil sering kali menjadi masalah ketika hendak menentukan gaya atau desain yang bakal diusung. Tenang, temukan inspirasi desain dapur minimalis 2×2 murah lewat ulasan berikut ini!
Berencana merenovasi rumah subsidi? Tunggu dulu! Kamu harus paham bahwa renovasi rumah subsidi ada aturannya dan tidak boleh sembarangan. Yuk, pahami aturan apa saja yang berlaku supaya kamu masih bisa renovasi rumah tersebut jadi hunian impian!
Aturan mengenai gaji minimal KPR subsidi ditetapkan berdasarkan peraturan yang berlaku. Lalu, berapakah gaji minimal KPR subsidi sebagai syarat bagi pemohon?
Memiliki rumah subsidi dan berencana untuk merenovasinya? Tenang, kami akan sajikan desain renovasi rumah subsidi bagian depan sehingga tampak lebih elegan dan bikin pangling tetangga. Yuk, simak di sini!
Bagi kamu yang tertarik membeli rumah dengan harga terjangkau, penting untuk melihat beberapa contoh gambar rumah subsidi karena hunian yang satu ini menawarkan berbagai variasi desain dan ukurannya.
Bagi kamu yang akan melakukan renovasi teras rumah subsidi dalam waktu dekat simak artikel ini. Akan dijelaskan syarat, ide, dan contoh desainnya. Semoga membantu, ya!
Beberapa orang mungkin belum familier dengan Subsidi Bantuan Uang Muka atau SBUM. Padahal bantuan ini termasuk bagian dari program rumah bersubsidi, lo. Berikut penjelasan lengkapnya!