
Kepemilikan rumah dan generasi sandwich jadi dua hal yang kian hangat diperbincangkan. Bagaimana tidak, dewasa ini memiliki rumah bukanlah perkara mudah, terlebih dengan kondisi finansial yang serba terimpit. Ketahui tentang generasi sandwich dan kaitannya dengan kepemilikan rumah melalui 99 Property Magazine Edisi 5 kali ini!