Kementerian PUPR akan bangun 1.000 rumah RISHA sebagai bantuan kepada korban bencana banjir bandang dan longsor di Nusa Tenggara Timur (NTT).
Rumah sederhana yang disebut “Risha” ini, jadi program pemerintah untuk atasi kerusakan akibat gempa di Lombok beberapa waktu lalu. Yuk, lihat spesifikasinya!