Banyak yang berpendapat, memilih calon rumah sama sulitnya seperti memilih calon pendamping hidup. Setelah merasa cocok, kamu bisa saja menemukan beberapa kekurangan seperti kebocoran atau kerusakan di dalamnya yang mengganjal hati. Lalu, apakah kamu akan untuk setia untuk beli rumah rusak atau berpaling ke yang lain?
Membangun hunian sesuai keinginan tentu menjadi impian banyak orang. Sebelum mulai, perhitungkan semua biaya bangun rumah secara rinci, ya!
Saat ini, menemukan toko bangunan memang tidak sulit, tetapi tidak semuanya kredibel, lo! Namun jangan khawatir, kenali ciri-ciri toko bangunan terpercaya dan rekomendasinya di sini!
Ada perjuangan dan harga yang harus dibayarkan untuk mewujudkan rumah yang nyaman, tenang, dan aman. Simak kisah inspiratif Mega yang berani lakukan renovasi total untuk membangun ulang rumah idamannya.
Upah tukang bangunan tahun 2023 relatif mengalami kenaikan dibandingkan tahun-tahun sebelumnya. Akan tetapi, dalam beberapa kasus, biasanya gaji tukang bangunan tergantung kesepakatan antara dua belah pihak. Lalu, berapa standar ongkos tukang bangunan harian dan borongan yang sesuai?
Memakai jasa kontraktor untuk renovasi rumah ternyata banyak kelebihannya. Lantas, apa saja kelebihan renovasi rumah pakai jasa kontraktor dibandingkan memakai tukang harian? Yuk, cek selengkapnya di program Tanya Pakar dari Berita 99.co!
Sebelum renovasi rumah, ada baiknya kamu menyimak terlebih dahulu tips renovasi rumah dari kontraktor berpengalaman ini biar nggak over budget.
Membangun rumah tentu mesti menggunakan material terbaik dengan ukuran yang sesuai. Nah, salah satu material yang sering dipakai adalah besi hollow. Kira-kira, bertapa harga besi hollow 4×4 yang beredar di pasaran? Yuk, baca ulasan lengkapnya!
Tujuan melakukan renovasi di area dapur umumnya menitikberatkan pada fungsionalitas, kenyamanan, dan tampilan. Berangkat dari hal tersebut, Icha dan Luthfi, pemilik Imah7ujuh memulai transformasi dapur miliknya.
Kisah renovasi Imah7ujuh yang semula adalah rumah tua 1960-an menjadi hunian kekinian cukup berliku. Bagaimana cerita di baliknya? Yuk, baca ulasan berikut ini!
Sebelum berencana membangunnya, perhatikan estimasi biaya membuat kamar mandi sederhana agar bisa sesuai dengan anggaran yang disiapkan. Simak rinciannnya berikut ini!
Seiring berjalannya waktu, cat tembok acapkali pudar sehingga mengurangi keindahan hunian. Berencana untuk mengecat ulang? Yuk, ketahui harga borongan cat tembok per meter terbaru berikut ini!
Renovasi Rumah Arischa dilakukan agar hunian bisa ditinggali setelah lama tak berpenghuni. Begini ceritanya selengkapnya.
Kamu ingin merenovasi rumah subsidi karena tidak puas dengan bentuknya saat ini? Kalau begitu, kamu harus paham tips renovasi rumah subsidi yang benar agar tidak menyalahi aturan!
Berawal dari kegemaran bermain gim The Sims, hunian ideal yang dulu terasa jauh kini berada dalam genggaman. Rima dan Dwi, pasangan suami istri asal Tangerang Selatan, membeberkan kisahnya hingga menemukan hunian ideal yang dinamai Rumah Semak: Rumah Sebelah Makam.
Mengenal Kredit Renovasi Rumah BRI Beserta Syarat dan Dokumen yang Mesti Disiapkan. Perlu Diketahui!
Butuh dana cukup besar untuk memperbaiki hunian? Tenang, kamu bisa memanfaatkan kredit renovasi rumah BRI sebagai solusi lantaran persyaratannya tergolong mudah. Baca ulasannya di sini!