Jika kesulitan mencari lahan usaha di perkotaan, kenapa tidak coba di daerah pegunungan saja? Beli tanah di pegunungan cocok untuk usaha macam-macam, lo!
Bonus demografi yang akan terjadi pada tahun 2030 diprediksi akan berdampak besar pada bisnis properti, terutama sektor hunian. Banyaknya penduduk usia produktif akan menjadi peluang besar untuk sektor bisnis ini.
Bosan kerja melulu? Saatnya mengisi aktivitas dengan bisnis rumahan, seperti salah satunya usaha warnet. Usaha ini simpel, ekonomis, dan bisa menghasilkan keuntungan hingga puluhan juta rupiah, lo! Cari tahu caranya di sini!
Pisang cavendish merupakan salah satu jenis pisang yang banyak tumbuh di Indonesia. Permintaannya pun cukup tinggi. Maka dari itu, budidaya pisang cavendish pun tampaknya menjadi peluang bisnis yang menguntungkan saat ini.
Meraup keuntungan dari internet tidak terlalu sulit, kalau kamu bisa memanfaatkan peluangnya. Berikut 99.co Indonesia telah merangkum cara mencari uang di internet termudah cukup dari rumah.
Daur ulang sampah plastik ternyata tidak hanya bermanfaat untuk memelihara lingkungan, namun juga dapat dijadikan sebagai salah satu bisnis dengan pendapatan yang menggiurkan, lo. Kamu tertarik?
Bisnis sarang burung walet adalah peluang bisnis yang sangat menarik. Satu gram sarang burung walet saja dihargai sekira Rp20 Ribu. Bayangkan jika berhasil menjual 1 kilogram saja, kamu bisa mendapat sekira Rp20 juta!
Tahun 2020 adalah tahun tikus logam menurut kalender China. Kira-kira, bisnis apa saja ya yang paling potensial dan menguntungkan di tahun ini? Simak yuk!
Untuk kamu para milenial yang berniat membuka usaha sendiri dan masih bingung untuk terjun ke bidang apa, kami punya solusinya! 7 peluang usaha baru ini lagi berkembang dengan pesat dan memiliki rasio pelanggan yang cukup tinggi!
Bagi sebagian orang, tanaman eceng gondok bukan sekadar hama karena bagi mereka olahan eceng gondok merupakan ladang bisnis beromset puluhan juta rupiah! Bagaimana caranya?