
Siapapun pasti ingin memiliki hunian sendiri, apalagi di usia yang masih muda. Seperti halnya Okky, daripada menghabiskan uang untuk terus-menerus menyewa kontrakan atau kos, ia memutuskan untuk membeli apartemen dengan pembayaran cicilan. Simak cerita Okky dalam membeli apartemen, yuk!