Berita Berita Properti Mengenal Rumah Mungil Compact House yang Pas untuk Lahan Sempit Compact house adalah rumah mungil terpadu yang dibangun di atas lahan terbatas. Jadi, rumah ini memprioritaskan tiap ruangannya untuk memenuhi kebutuhan para penghuni. Seperti apa desain-desainnya? Simak di sini!