Ada banyak keuntungan kalau kamu tinggal di Lombok, mulai dari destinasi wisatanya yang indah sampai prospek investasi propertinya yang menjanjikan. Simak ulasan selengkapnya, yuk!
Belum lama ini, Presiden Joko Widodo meresmikan Sirkuit Mandalika pada Kamis (12/11/2021). Sirkuit yang berada di Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB) ini memiliki sejumlah keunikan, lo! Simak fakta uniknya, yuk!
Dengan meningkatnya kunjungan wisata di Lombok, tentu berinvestasi dengan membeli rumah di Lombok adalah pilihan terbaik. Jangan lupa, belilah rumah di kawasan strategis di Lombok agar lebih menguntungkan!
Sebanyak 915 rumah tidak layak huni (RTLH) kini disulap menjadi sebuah homestay di NTB yang berkelas dan cantik. Yuk kita intip potret deretan homestay yang bikin kita ingin liburan terus ini!
Meski di tengah situasi pandemi, proyek sirkuit Mandalika masih tetap dilanjutkan oleh Kementerian PUPR dan diharapkan dapat menjadi salah satu destinasi wisata unggulan kelas dunia.
Profesor Ron A. Harris, seorang ahli geologi & kegempaan dari Amerika Serikat (AS) mengungkapkan informasi mengenai potensi gempa besar di Lombok. Tak berapa lama, ia pun meminta maaf atas ucapannya ini.
Taman kota merupakan kebanggaan sebuah kota.
Gempa bumi 5,8 Skala Ritcher kembali menyerang Pulau Lombok pada tanggal 17 Maret, 2019. Alhasil, ratusan rumah warga yang berlokasi di daerah Kabupaten Lombok Timur mengalami kerusakan yang tidak kecil. Namun, ada satu hal menarik yang terjadi di wilayah Kabupaten Lombok Tengah. Rumah instan yang dibangun di daerah ini ternyata tidak mengalami kerusakan.
Sirkuit Mandalika di Lombok resmi menjadi tempat perhelatan MotoGP Indonesia mulai tahun 2021.