Ingin membuat interior rumah terlihat lebih terang sekaligus membangun suasana tertentu? Pilih lampu downlight sebagai pelengkap dekorasi rumah!
Kamar yang menjadi ‘markas’ setiap orang terkadang terasa bosan. Nah, ada cara untuk menyiasatinya yaitu dengan memberikan sentuhan dekorasi pada bagian dindingnya. Bukan hanya pada kamar tidur di rumah, Anda juga bisa mengaplikasikannya di kamar kost. Berikut pilihannya: