Dulu teman, sekarang lawan. Itulah yang saat ini terjadi antara mantan Presiden Indonesia, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dengan Kepala Staf Presiden (KSP), Moeldoko.
Kini, Jenderal (purn) Moeldoko digoyang isu tak sedap karena diduga melakukan intervensi dalam rencana pengambilalihan pucuk pimpinan Partai Demokrat. Atas kontroversinya tersebut, saat ini kehidupan pribadinya menjadi buah bibir terpanas di kalangan warganet, termasuk hunian mewah yang dimilikinya. Simak yuk penampakan rumah Moeldoko pada artikel ini!