Tentunya, Property People pernah dong merasakan telinga berdenging setidaknya 1 kali seumur hidup. Menurut Primbon, fenomena yang satu ini bisa menandakan kesialan, lo. Apakah mitos telinga berdenging ini benar adanya?
Banyak orang sering mengaitkan arti bunyi cicak di dalam rumah dengan hal-hal mistis dan nasib di masa depan. Lalu, apakah itu benar? Untuk tahu jawabannya simak artikel ini!
Indonesia adalah salah satu negara dengan mayoritas pemeluk agama Islam terbanyak di dunia. Ngomong-ngomong soal agama, apakah kamu pernah mempertanyakan kepercayaan mana sih yang merupakan agama tertua di dunia?
Banyak orang percaya jika bulu perindu sangat ampuh menaklukkan wanita pujaan hati. Namun, apakah sebenarnya benda ini dan seberapa ampuh untuk menjadi pemikat wanita?
Tahun 2023 menjadi Tahun Kelinci Air berdasarkan Chinese zodiac. Kira-kira, shio apa saja yang paling beruntung di tahun ini?
Sering tidak mendengar mitos rumah yang menyeramkan? Jika belum pernah mendengar, ini dia beberapa mitos rumah yang paling populer di Indonesia.
Apa saja yang bisa didapat oleh seorang muslim dari hikmah beriman kepada hari akhir? Simak penjelasannya di sini, yuk!
Beragam mitos yang beredar di Indonesia tentu tidak serta merta datang begitu saja. Dari sekian banyak mitos tersebut, salah satu yang masih dipercaya yakni terkait larangan jangan duduk di depan pintu. Yuk, simak penjelasannya!
Deretan weton Jawa ini rezekinya dikabarkan akan mengalir terus sampai akhir tahun 2022. Weton apa saja, ya? Cari tahu jawabannya pada artikel ini!
Kira-kira, monyet masuk rumah pertanda apa, ya? Cari tahu jawabannya pada uraian berikut ini!
Mengapa Orang Jawa Kebanyakan Punya Rumah Menghadap Utara dan Selatan? Ada Hubungannya dengan Mitos!
Masyarakat Jawa dikenal penuh perhitungan dalam melakukan berbagai hal, termasuk dalam menentukan arah rumah. Mengapa mereka kebanyakan memiliki rumah menghadap utara dan selatan?
Sebelum hadirnya agama impor di Indonesia, masyarakat Indonesia zaman dahulu menganut agama asli nusantara yang sangat unik dan beragam.
Mitos rumah apa saja sih, yang sampai sekarang melegenda dan bikin kangen masa kecil? Coba ingat-ingat lagi, Sahabat 99. Sekali membekas, biasanya kenangan tersebut akan terus terngiang di nalar kita. Bikin terharu!
Meditasi adalah praktik relaksasi yang bertujuan untuk melepaskan pikiran yang membebani. Ternyata beberapa kepercayaan memiliki cara meditasi yang berbeda-beda, lo. Simak seperti apa caranya di sini!
Dalam kurun waktu 500 tahun kebelakang, rupanya banyak sekali agama baru yang muncul dan berkembang dengan pesat.
Banyak sekali jenis hewan yang bisa dijadikan peliharaan di rumah, mulai dari kucing, anjing, hingga tokek. Namun, tampaknya kamu harus tetap memilih-milih jenis hewan yang akan kamu pelihara. Pasalnya, terdapat beberapa hewan pembawa sial yang dipercaya membawa nasib buruk pada pemiliknya.