Siapa sangka, deretan artis terkaya di dunia ini ternyata memiliki jumlah harta mencapai triliunan rupiah. Siapa saja mereka? Inilah daftarnya, Property People.
Maudy Ayunda sedang menjadi sorotan publik lantaran baru saja melangsungkan pernikahan dengan Jesse Choi. Sedang berada di usia “emas”, Maudy memiliki penghasilan yang terbilang melimpah, lo. Lantas, dari mana saja sumber kekayaan Maudy Ayunda?
Setelah Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie ditangkap karena kasus dugaan penyalahgunaan narkoba, kini rumah mewahnya harus sepi ditinggal tuannya. Selain rumah mewah, apa saja ya aset milik Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie?
Banyak orang penasaran dengan kekayaan Raul Lemos. Pasalnya, suami Krisdayanti ini dikenal dengan gaya hidupnya yang terlihat serba mewah. Lantas dari mana sumber kekayaannya tersebut? Intip di sini, yuk!