Interior Rumah Anda 8 Jenis Partisi Kamar Mandi Paling Cantik dan Kekinian. Pilihannya Enggak Cuman Kaca! Banyak orang menggunakan penyekat di kamar mandi untuk memisahkan area mandi dengan area kloset dan powder room. Jika ingin menggunakan partisi, berikut adalah beberapa jenis partisi kamar mandi yang bisa kamu pilih sesuai kebutuhan.