Sering banget dianggap sama, ternyata terdapat sejumlah perbedaan antara psikolog dan psikiater. Biar kamu enggak salah atau tertukar mengenai dua profesi ini, simak ulasan selengkapnya yuk!
Salah satu masalah kesehatan mental yang sering dialami orang adalah depresi. Untuk lebih memahami mengenai penyakit ini, kamu harus mengenal ciri ciri depresi secara menyeluruh.