Perancang busana ikonik dunia Tommy Hilfiger, ternyata memiliki sebuah hunian unik yang tampilannya luar biasa bikin tercengang. Walau dari luar tampak putih polos, namun interior rumah yang terletak di Miami, Amerika Serikat ini begitu berwarna. Intip bagaimana isinya yuk, Sahabat 99!
Ada saja hal yang dapat ditiru dari selebriti dunia, baik soal fesyen ataupun gaya desain serta dekorasi rumah yang diterapkan. Kali ini UrbanIndo akan membahas mengenai inspirasi ruang makan yang dimiliki beberapa artis terkenal. Ada yang kalem, penuh gaya, hingga eksentrik. Yuk, tengok!
Warna permata merupakan salah satu dekorasi yang menjadi tren di 2017. Guratan hijau gelap kebiruan yang terinspirasi dari bebatuan berharga seperi emerald dan amethyst tersebut, memancarakan kesan mewah dengan effortless. Dijamin cantik deh jika menggunakannya untuk mendekorasi rumah!
Coffee table merupakan salah satu perabot yang dapat dipilih untuk melengkapi ruang tamu atau pun ruang keluarga. Kehadirannya pun kerap dijadikan focal point agar ruangan tampak lebih menarik. Maka itu, jangan biarkan meja tersebut kosong tanpa dekorasi, Urbanites!
Dari sekian banyak benda yang harus diurus saat merenovasi rumah, memilih desain rak bukan merupakan hal yang memerlukan banyak perhatian. Padahal jenis dan desain rak kini semakin beragam saja. Pemilihan model yang tepat justru akan membuat buku serta barang yang dipajang tampak lebih menawan.
Urbanites, apakah Anda pernah mendengar desain bergaya eklektik? Konsep desain serta dekorasi yang satu ini tengah menjadi hits karena tampilannya yang sangat unik. Memadukan gaya baru dan gaya lama, bermotif dan warna solid, floral dengan garis-garis, modern serta vintage, semuanya bersatu di dalam ruangan.