Ingin menghias rumah menjadi lebih menarik dengan nuansa bunga? Berikut 99.co merangkum beberapa cara membuat bunga dari kertas.
Ada banyak kreasi yang bisa kamu buat dengan teknik origami, salah satunya yaitu untuk dekorasi rumah. Berikut beberapa inspirasi dan cara membuat hiasan dari kertas origami yang bisa kamu coba!