
Kepala Otorita Ibu Kota Negara (IKN) Bambang Susantono mengatakan adanya peluang crowd funding atau urun dana dalam pembangunan ibu kota. Dengan keikutsertaan masyarakat dalam proses pembiayaan, diharapkan tata-kelola pembangunan IKN jadi lebih baik.