Tips & Trik 7 Cara Merawat Tas Kulit Paling Jitu Rekomendasi Ahli Fesyen Tas berbahan kulit memang mendukung tampilan fesyen yang elegan dan super catchy. Tertarik menggunakannya? Sebelum itu, kamu juga harus tahu bahwa cara merawat tas kulit agak tricky dan tak gampang!