Dikejar-kejar debt collector adalah mimpi buruk bagi semua orang, terutama saat kita tidak memiliki uang sama sekali. Untuk mengatasi masalah ini, kita bisa berkonsultasi dengan lembaga bantuan pelunasan hutang.
Cara menagih hutang memang tidak boleh asal. Kamu harus menggunakan cara-cara khusus supaya teman yang berutang menyadari dan segera membayar. Enggak perlu lapor polisi!
Utang enggak dibayar-bayar bikin pusing? Mendingan buruan dilunasi deh, sebelum kian menumpuk dan sulit sendiri di akhir! Biar enggak bingung, berikut cara melunasi utang yang patut ditiru.