Finansial Keuangan Mengenal Kelebihan & Kekurangan Aplikasi Jenius BTPN | Yuk, Maksimalkan Fiturnya! Jenius BTPN adalah kartu debit yang memiliki fitur menarik dan inovatif dalam aplikasinya. Kartu debit ini memudahkan kamu dalam transaksi keuangan.