KPR banyak diandalkan masyarakat Indonesia untuk bisa membeli rumah. Sebelum pengajuan pinjaman diterima bank, ada beberapa tahapan pengecekan yang harus dilalui pengaju KPR, salah satunya ialah BI checking.
Seiring dengan berjalannya pembangunan IKN Nusantara, sejumlah lembaga mulai mempersiapkan kepindahan mereka. Misalnya saja Bank Indonesia yang termasuk lembaga penting di pemerintahan. Berikut selengkapnya!
Rumah123.com yang merupakan bagian dari 99 Group, kembali menyelenggarakan Property Outlook 2022, bertajuk “Era Kebangkitan Sektor Properti Outlook Tanah Air ”. Acara tahunan ini bertujuan menyajikan informasi komprehensif dan selayang pandang industri properti Indonesia di tahun 2022.
Saat mengajukan kredit pemilikan rumah (KPR) untuk pertama kalinya, banyak hal yang mungkin membuat debitur bingung. Bukan hanya alur, hal simpel seperti istilah KPR yang kerap digunakan pun bahkan begitu asing. Supaya semuanya berjalan lancar, ayo cari tahu istilah-istilah tersebut di bawah ini!
DP rumah 2018 mengalami perubahan lewat wacana Bank Indonesia (BI) yang hendak mempermudah metode pencicilan lewat sejumlah cara. Bakal menguntungkan atau tidak, ya?
Anda yang masih menunda-nunda beli rumah, bersiaplah menerima kenyataan! Harga rumah di awal tahun 2018 kembali mengalami kenaikan. Berdasarkan survei Indeks Harga Properti Residensial dari Bank Indonesia (BI), harga hunian pada kuartal I-2018 tumbuh 0,72% dibandingkan periode sebelumnya.
Turunnya uang muka hingga bunga cicilan untuk membeli rumah merupakan kabar manis yang ditunggu banyak orang. Baru-baru ini, tepatnya 22 September 2017, Bank Indonesia (BI) menurunkan suku bunga acuan menjadi 4,25%. Inilah salah satu peluang emas Anda untuk segera memiliki tempat tinggal sendiri!
Akhir tahun 2016 lalu, Bank Indonesia (BI) menurunkan rasio loan to value (LTV) KPR. Hal ini pun membuat nominal DP untuk membeli rumah ikut mengalami penurunan. Jelang akhir tahun 2017 ini, BI tengah menggodok perubahan aturan tersebut dan akan kembali menyesuaikan besaran DP.
Tiga jenis ponsel terbaru dari Apple yaitu iPhone 8, iPhone 8S, dan iPhone X sudah dirilis dan dapat dipesan secara pre order mulai September 2017 mendatang. Sudah tahu harganya, Urbanites? Paling murah, telepon genggam tersebut dibandrol Rp9,2 juta dan yang termahal mencapai Rp15 juta. Wow!
Bank Indonesia (BI) telah menetapkan besaran uang muka rumah terbaru pada Agustus 2016 lalu. Besaran DP untuk rumah pertama yang ditentukan ialah 15% sementara untuk rumah kedua dan ketiga masing-masing 20% dan 25%. Sementara itu untuk rumah subsidi, DP yang diperlukan mulai dari 1%!
Bagi Anda yang mengikuti pemberitaan Pilkada DKI Jakarta, tentu tidak asing dengan program hunian tanpa DP milik pasangan Anies-Sandi bukan? Ternyata banyak yang pro dan kontra akan hal ini. Sebenarnya bagaimana aturan mengenai hal ini? Berikut penjelasannya.
Belum lama ini dunia maya sempat dihebohkan oleh kabar mengenai akan adanya rush money di Indonesia. Kabar ini pun sontak menarik perhatian banyak pihak. Sebenarnya apa dampak dari rush money? Penjelasan lengkapnya bisa Anda dapatkan dalam artikel ini.
Semakin tingginya harga properti membuat sebagian besar orang kesulitan dan kebingungan untuk memiliki rumah. Satu-satunya cara yang dapat dilakukan untuk memiliki rumah dengancepat yaitu dengan mengajukan Kredit Pemilikan Rumah (KPR).