Banyak pelajaran berharga yang dialami Parsih Yahman dan Dikin Prasetyo ketika membangun rumah dari nol. Dari tukang yang tidak amanah hingga kurangnya referensi, inilah kisah membangun rumah sendiri dari pasangan muda tersebut.
Izin mendirikan bangunan (IMB) yang kini diganti menjadi Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) merupakan salah satu syarat wajib yang harus dikantongi seseorang saat akan untuk membuat rumah. Sayangnya hal ini kadang dilanggar dan banyak orang yang nekat bangun rumah tanpa PBG. Melanggar aturan dan hukum, pemiliknya bisa dapat beragam sanksi yang berat!
Bagi sebagian orang, cara membangun rumah sendiri tanpa membeli dari developer memang susah-susah gampang. Hal ini diamini Athien Yulianingsih, pemilik rumah bertajuk Mika’s Little House.
Punya tanah nganggur dan ingin bangun rumah 30 juta? Bisa, kok! Biaya bangun rumah dengan bujet tersebut masih bisa diwujudkan asalkan dengan perencanaan matang. Simak selengkapnya pada artikel ini!
Meski tinggal di lahan berukuran 9 meter depan dan 27 meter di belakang, Rumahpojok tetap berhasil membangun rumah yang keren dan estetik banget, lo! Simak kisahnya di sini, yuk!
Sahabat 99, jika kamu sedang membangun rumah, jangan lupa untuk menghitung biaya pondasi rumah, ya! Jika kebingungan, simak saja rincian biayanya di sini!
Percaya gak sih, hanya dengan dana Rp30 juta kamu sudah bisa membangun rumah tinggal sendiri, lo. Memang tak luas, tapi cukup untuk digunakan sehari-hari. Penasaran seperti apa caranya? Berikut inspirasi bangun rumah 30 juta untukmu!
Kebingungan menghitung anggaran yang diperlukan untuk membangun rumah 2 lantai? Simak saja contoh RAB rumah 2 lantai beserta beragam cara menghitung RAB di sini!