Ada banyak rekomendasi nama bayi laki laki Jepang yang aesthetic dan punya makna mendalam. Apa saja contohnya? Temukan di sini!
Memilih nama untuk sang buah hati tak boleh dianggap remeh.
Pasalnya, nama akan dibawa sepanjang hidup bahkan sampai meninggal dunia.
Maka tidak heran pada saat ini, banyak orang tua yang memakai nama-nama unik untuk anak mereka.
Terlebih referensi untuk menemukan nama di zaman sekarang serba mudah; kamu bisa mencarinya via internet.
Nah, salah satu referensi nama yang sering dipakai oleh masyarakat Indonesia, yaitu nama bayi laki laki Jepang.
Ada banyak alasan para orang tua memakai nama Jepang untuk anak-anak mereka.
Pertama karena Jepang punya sejarah panjang, kedua budayanya menarik, sampai diksi-diksi dari negara yang punya julukan Matahari Terbit ini terbilang unik dan indah.
Artikel ini pun secara khusus akan membagikan inspirasi nama bayi laki laki Jepang yang aesthetic dan maknanya mendalam.
Siapa tahu kamu terinspirasi. Dilansir dari japanesestation.com dan sumber lain, berikut nama bayi laki laki Jepang tersebut!
74 Inspirasi Nama Bayi Laki-Laki Jepang
1. Akemi = senja hari.
2. Akeno = punya arti serupa bersinar.
3. Akihiko = pangeran yang cerah ceria.
4. Akira = punya arti cerdas.
5. Akito = cerdas.
6. Arata = baru.
7. Asahi = cahaya pagi.
8. Benjiro = perdamaian.
9. Bushimaru = samurai.
10. Chio = panjang umur.
11. Chiko = panah.
12. Chizan = gunung.
13. Daichi = kebijaksanaan agung atau tanah lapang.
14. Daiki = punya arti kemuliaan yang besar.
15. Daisuke = pembantu besar.
16. Edo = sungai.
17. Eishi = kebahagiaan.
18. Eiji = bisa berarti kemakmuran, keabadian, dan bagus.
19. Eizen = berkembang atau bermekaran.
20. Fumio = ilmiah.
21. Gin = berkilau seperti perak.
22. Hajime = awal.
23. Hiro = kaya atau dermawan.
24. Hadji = kekuatan yang sangat baik.
25. Hiroshi = punya arti murah hati.
26. Hitoshi = tenang.
27. Hotaka = langkah demi langkah.
28. Hikaru = cahaya.
29. Hiroki = kekuatan.
30. Isamu = keberanian.
31. Isao = kehormatan.
32. Ichiro = anak laki-laki pertama.
33. Izanagi = nama yang berasal dari mitologi Jepang yang punya arti pria yang mengajak.
34. Jio = pusat kota.
35. Jinsei = kebajikan.
36 Jion = bersinar.
37. Jiro = anak kedua.
38. Junki = ketelusan.
39. Juno = pemimpin.
40. Kai/Kei = bijaksana.
41. Kenzo = pintar, kreatif.
42. Ken = kuat, sehat, atau terpelajar.
43. Katashi = ketegasan.
44. Katsuo = punya arti anak yang selalu menang.
45. Kenji = anak kedua.
46. Kenshin = kebenaran yang sederhana.
47. Kenat = kuat dan besar atau gemuk.
48. Kiyoshi = murni.
49. Koji = anak kedua yang bersinar.
50. Kitaro = diberkati
51. Mamoru = pelindung.
52. Masao = orang yang benar.
53. Minoru = kebenaran.
54. Nobou = laki-laki yang setia
55. Naoki = jujur dan kuat.
56. Osamu = disiplin atau logis.
57. Rai = kepercayaan.
58. Ryto = hubungan yang kuat.
59. Ryuu = naga.
60. Ren = hubungan.
61. Rai = kepercayaan.
62. Ronin = samurai.
63. Shin = maju, percaya atau baik hati.
64. Shinji = putra kedua yang benar.
65. Sora = langit.
66. Satoru = bijaksana.
67. Suno = cerah.
68. Tora = singa.
69. Wamaru = ketenangan.
70. Yoki = cahaya yang terang.
71. Yuichi = satu.
72. Yasuo = perdamaian.
73. Yoki = cahaya yang terang.
74. Zen = religius.
***
Itulah rekomendasi nama bayi laki laki Jepang yang aesthetic dan punya makna mendalam.
Semoga bermanfaat, Sahabat 99.
Baca artikel menarik lainnya di Berita 99.co Indonesia.
Pesona Prima Cikahuripan 5 & 6 dapat menjadi pilihan tepat jika kamu sedang berburu rumah murah di daerah Cileungsi, Bogor.
Informasi lebih lanjut, silakan lihat di www.99.co/id dan rumah123.com, karena kami selalu #AdaBuatKamu.
Cek sekarang juga!